|
sumber: www.uwedzblog.com |
Memasang Iklan Adsense di Samping Artikel - Memang, memasang iklan adsense di samping artikel posisi yang paling strategis. Karena pengunjung blog dapat melihat dan bahkan bisa me-klik iklan saat pengunjung sedang membaca artikel yang disampingnya ada iklan adsense. Hal ini berguna bagi blogger publisher adsense agar iklan adsense dapat dilirik dan bisa di klik. Bagaimana caranya memasang iklan adsense berada di dalam postingan termasuk di samping artikel? Saya akan membahasnya sekarang juga. Silahkan disimak sambil diseruput teh hangatnya. Yuk, mari.
Memasang script di dalam postingan tentunya di antara kode <data:post.body/>
. Misal sobat ingin memasang iklan adsense di akhir artikel/di bawah artikel, sobat bisa memasukkan script iklan yang sudah di parse di bawah kode tersebut. Atau, sobat ingin memasang iklan di awal/di atas artikel , sobat bisa memasang di atas kode tersebut. Pastinya, kode iklan sobat sudah di parse dulu. Silahkan sobat parse kode iklan sobat di: http://ngeblog-bersama.blogspot.com/2014/12/parse-tools.html. Jika sudah kembali ke topik.
Saya akan sedikit memberikan tips Blogging yang satu ini, Memasang Iklan Adsense di Samping Artikel.
1. Buka template sobat, lalu pilih Edit HTML
2. Cari kode <data:post.body/>, pilih kode yang kedua
3. Letakkan kode di bawah ini , di atas kode <data:post.body/>
<div dir='ltr' style='text-align: left;' trbidi='on'>
<div style='float:left;width:310px;height:260px;padding:0 0px 0px 0;'>
KODE IKLAN SOBAT YANG TELAH DI PARSE
</div>
- Jika sobat ingin memasang iklannya di samping kanan artikel, sobat bisa pasang kode ini tepat di atas <data:post.body/>
<div style="float: right;width:310px;height:260px; margin: 10px 0px 10px 10px;">
KODE IKLAN SOBAT YANG TELAH DI PARSE
</div>
Jika iklan sobat berukuran 250x250 dan seterusnya, sobat bisa mengganti ukuran dengan 260x260 agar ruang iklan dengan artikel tidak terlalu sempit
Begitulah cara memasang iklan adsense di samping artikel, semoga bermanfaat untuk blogger publisher adsense. Semoga rezekinya terus mengalir. Aamiin.
Belum ada tanggapan
Posting Komentar
Silahkan berkomentar dengan sesuai topik pembahasan